Pengembangan
Penilaian Berbasis Kelas (PBK), Masa Pergerakan Nasional Indonesia
KISI-KISI PENULISAN SOAL TES PRESTASI
AKADEMIK
A. Kurikulum
2006
Jenis Sekolah : SMP/MTs
Mata
Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
No. Urut
|
Standar Kompetsi
|
Kompetensi Dasar
|
Bahan Kelas
|
Materi
|
Indikator
|
Bentuk Soal
|
1
|
Memahami kondisi perkembangan negara di dunia.
|
Mendeskripsikan Perang Dunia II (termasuk pendudukan Jepang)
serta pengaruhnya terhadap keadaan sosial, ekonomi, dan politik di Indonesia
|
IX
|
Perang Dunia II di Asia dan Pasifik serta
pendudukan militer Jepang di Indonesia
|
Mengidentifikasi Perang Dunia II di Asia
Pasifik serta pendudukan militer Jepang
di Indonesia
|
PG
|
2
|
Memahami kondisi perkembangan negara di dunia.
|
Mendeskripsikan Perang Dunia II (termasuk pendudukan Jepang)
serta pengaruhny a terhadap keadaan sosial, ekonomi, dan politik di Indonesia
|
IX
|
Perang Dunia II di Asia dan Pasifik serta
pendudukan militer Jepang di Indonesia
|
Menjelaskan kebijakan pemerintah pendudukan Jepang
|
PG dan Uraian
|
3
|
Memahami kondisi perkembangan negara di dunia
|
Mendeskripsikan Perang Dunia II (termasuk pendudukan Jepang)
serta pengaruhnya terhadap keadaan sosial, ekonomi, dan politik di Indonesia
|
IX
|
Pengaruh kebijakan pemerintah pendudukan
Jepang
|
Menjelaskan pengaruh kebijakan pemerintah pendudukan
Jepang terhadap kehidupan ekonomi, social dan pergerakan kebangsaan Indonesia
|
PG
Uraian
|
4
|
Memahami kondisi perkembangan negara di dunia.
|
Mendeskripsikan Perang Dunia II (termasuk pendudukan Jepang)
serta pengaruhnya terhadap keadaan sosial, ekonomi, dan politik di Indonesia
|
IX
|
Per lawanan rakyat terhadap
pemerintahpendudukanJepang
|
Mengidentifikasi Perlawanan rakyat di berbagai daerah terhadap pendudukan Jepang
|
Uraian
|
4.
Berdasarkan kisi-kisi
diatas, buatlah soal UN/USBN pada lingkup materi yang dipelajari pada modul ini.
5.
Kembangkan soal-soal
yang sesuai dengan konsep HOTs.
6.
Kembangkan soal
Pilhan Ganda (PG) sebanyak 3 Soal
7.
Kembangkan soal
uraian (Essay) sebanyak 3 Soal.
8.
Rambu-rambu pemilihan
Bentuk Soal (Level)
a.
Soal PG : Pengetahuan,
Pemahaman dan Aplikasi.
b.
Soal Uraian :
Pemahaman, Aplikasi, Analisa, Sintesa dan Evaluasi
KARTU SOAL
|
||
Jenjang
Mata
Pelajaran
Kelas
Kompetensi
Level
Materi
Bentuk Soal
|
:
:
:
:
:
:
:
|
Sekolah Menengah
Pertama
Ilmu Pengetahuan
Sosial
IX
Mendeskripsikan Perang Dunia II (termasuk pendudukan
Jepang) serta pengaruhnya
Mendeskripsikan Perang
Dunia II
Pilihan
Ganda
|
Perang
Dunia II di front Asia Pasifik diawali dengan peristiwa….
a.
pendudukan
Saipan di kepulauan Mariana sebagai basis militer Amerika serikat
b.
penyerbuan
Jepang terhadap semenanjung Korea yang merupakan wilayah Inggris
c.
Penyerbuan
Jepang terhadap wilayah Asia Tenggara dan Cina dan sekitarnya
d.
Penyerangan
Jepang atas pangkalan Angkatan Laut Amerika Serikat di Hawaii
|
||
Kunci Jawaban : D
|
KARTU SOAL
|
||
Jenjang
Mata
Pelajaran
Kelas
Kompetensi
Level
Materi
Bentuk Soal
|
:
:
:
:
:
:
:
|
Sekolah Menengah
Pertama
Ilmu Pengetahuan
Sosial
IX
Masa
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan militer Jepang
di Indonesia
Pilihan
Ganda
|
Pada masa
pendudukan Jepang di Indonesia, Jepang berusaha mengeksploitasi sumber kekayaan
alam Indonesia dengancara ….
a.
rakyat diwajibkan
membaya rpajak yang tinggi untuk kepentingan Jepang
b.
memperluas
daerah perkebunan baru untuk ditanami tembakau, teh dan kopi
c.
hasil pertanian
harus diserahkan kepada Jepang untuk kepentingan perang
d.
masyarakat
wajib menanam pohon jarak untuk keperluan militer Jepang
|
||
Kunci Jawaban : D
|
KARTU SOAL
|
||
Jenjang
Mata
Pelajaran
Kelas
Kompetensi
Level
Materi
Bentuk Soal
|
:
:
:
:
:
:
:
|
Sekolah Menengah
Pertama
Ilmu Pengetahuan
Sosial
IX
Masa
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pengaruh kebijakan pemerintah pendudukan
Jepang
Pilihan
Ganda
|
Pernyataan
:
1.
Mulai diperkenalkan
pada sistem uang
2.
Organisasi
politik di hilangkan
3.
Ada
kewajiban pajak berupa sewa tanah
4.
Kelaparan
yang parah di berbagai aerah
5.
Kondisi kesehatan
yang buruk dan banyak yang meninggal akibat romusha
6.
Tanaman
kopi, the dan tembakau menjadi tanaman unggulan
Dari pernyataan di atas yang merupakan dampak pelaksanaan
kebijakan pendudukan jepang dalam bentuk pengerahan sumber daya alam dan manusia
ditunjukan dengan nomor :
a.
1, 2 dan 3
b.
2, 4 dan 6
c.
1, 3 dan 5
d.
4, 5 dan 6
|
||
Kunci Jawaban : C
|
KARTU SOAL
|
||
Jenjang
Mata
Pelajaran
Kelas
Kompetensi
Level
Materi
Bentuk Soal
|
:
:
:
:
:
:
:
|
Sekolah Menengah
Pertama
Ilmu Pengetahuan
Sosial
IX
Masa
Pendudukan Jepang di Indonesia
Dampak pendudukan
Jepang
Uraian
|
Coba jelaskan
perbedaan latar belakang perlawanan rakyat Singaparna Tasikmalaya dengan perlawanan rakyat Indramayu
terhadap pemerintah pendudukan Jepang!
|
||
Kunci Jawaban
:
-
Rakyat Singaparna melawan karena faktor agama yaitu
rakyat Singaparna di bawah pimpinan K.H . Zainal Mustofa tidak mau melakukan upacara
seikerei setiap pagi karena bertentangan dengan syariat agama Islam yang
melarang menyembah selain Alloh.
-
Rakyat
Indramayu melakukan perlawanan karena faktor ekonomi dan sosial yaitu tidak tahan
dengan penderitaan dan kelaparan yang ditimbulkan oleh kebijakan Jepang yang
memberatkan
|
KARTU SOAL
|
||
Jenjang
Mata
Pelajaran
Kelas
Kompetensi
Level
Materi
Bentuk Soal
|
:
:
:
:
:
:
:
|
Sekolah Menengah
Pertama
Ilmu Pengetahuan
Sosial
VII / VIII
/ IX
Masa
Pendudukan Jepang di Indonesia
Uraian
|
Apa yang
menjadi alasan Pemerintah pendudukan Jepang di Indonesia dalam tahap awal mengambil
kebijakan membubarkan organisasi politik dan menghidupkan organisasi keagamaan
misalnya MIAI tumbuh berkembang ?
|
||
Kunci Jawaban
:
Jepang beranggapan
Pada dasarnya organisasi politik yang didirikan zaman Belanda memiliki tujuan
untuk memberontak pemerintah yang berkuasa, maka Jepang membubarkannya.
Sedangkang organisasi keagamaan MIAI tidak dibubarkan karena dianggap memiliki
keuntungan untuk Jepang yaitu:
-
Bisa menarik
simpati umat Islam agar bersimpati kepada Jepang
-
Takut pada
kekuasaan Islam
-
Jepang bersimpati
terhadap perjuangan umat islam di Indonesia dan organisasi MIAI termasuk organisasi
yang patuh terhadap pemerintah pendudukan Jepang. Dan tokoh-tokoh agamanya dijadikan
alat propaganda Jepang agar jepang diterima oleh rakyat Indonesia dan dapat membantu
perang melawan sekutu.
|
KARTU SOAL
|
||
Jenjang
Mata
Pelajaran
Kelas
Kompetensi
Level
Materi
BentukSoal
|
:
:
:
:
:
:
:
|
Sekolah Menengah
Pertama
Ilmu Pengetahuan
Sosial
IX
Masa
Pendudukan Jepang di Indonesia
Uraian
|
Apa yang
melatarbelakangi Pemerintah Jepang dibawah pimpinan Jenderal Kuniaki Koisomen
Janjikan kemerdekaan dikemudian hari kepada bangsa Indonesia?
|
||
KunciJawaban
:
-
Posisi Jepang
sudah terdesak dimana-mana mengalami kekalahan dalam pertempuran
-
Jepang berharap
jika diberikan janji kemerdekaan rakyat Indonesia mau membatu Jepang dalam perang
melawan sekutu.
|
No comments:
Post a Comment